By : Indah Permatasari Z.
Di balik hiruk pikuk urusan dunia,
banyaknya perlombaan di sekitar,
planning yang berjalan tidak lancar,
kecewa pada diri sendiri,
Di situlah butuh Me Time.
Me time untuk berani
melihat benang-benang kusut
di pikiran,
dan perlahan mulai berani
meluruskannya..
Kenapa berani?
Karena buktinya
kita lebih banyak mengeluh di hasil,
tapi tidak berani evaluasi diri
mengapa tidak berhasil..
.
.
.
“Ingatlah, hanya dengan mengingat Allah hati menjadi tenteram” (Qs. ar-Ra’d: 28)